Mengenal software untuk mining bitcoin dan coin lainnya

cekmad  – Pada saat tulisan ini di tulis harga bitcoin hampir mencapai harga 1 miliyar IDR (Baca tanggal 17.4.21)  dan beberapa koin lainnya otomatis ikut  naik, seperti harga etc udah mencapai harga 900 rb, 1 ergo coin udah mencapai 4 usd, soalnya seingat saya, bulan 10 harga etc masih di harga 89 rb harga di indodax. 

 

Sebelumnya saya udah menulis, untuk memilih pool sesuai dengan coin yang di mining baca : memilih Pool untuk mining

 

Untuk anda yang sering mining asic miner, gpu atau cpu/tpu sudah terbiasa  menggunakan beberapa software mining, seperti lolminer, nbminer, trex, namominer dan lainnya.

 

Pada kesempatan kali ini saya ingin share beberapa software bisa digunakan terutama untuk anda yang pemula mining seperti saya 😀  

memilih software untuk mining bitcoin eth etc rvn ergo

 

Sebelum anda mining ada bisa mencoba untuk mencoba melihat aplikasi apa saja yang mendukung untuk coin yang mau kita mining . Bisa cek disini koin mining 

 

Misal kita mau mining ergo gambar hasilnya kelihatan disini mining ergo 

Software mining untuk ergo

dari gambaran diatas kita sudah mendapatkan informasi software mining yang mendukung ergo dengan algo Autolykos2.

 

Mohon dipelajari berapa bagi hasil dari pemakaian masing-masing software.

 

Contoh lainnya jika ingin mining eth/Ethereum klik disini lihat software yang mendukung eth

di paling bawah juga tertera info pool yang direkomendasikan dan kita juga bisa menggunakan pool yang lebih kita sukai yang lain seperti sparkpool

 

pool mining eth, mining bitcoin

Salam penganguran – cekmad #krgeukeuh

Leave a Reply